Tidak demikian dengan pria ini, saat orang berbondong – bondong menjauhi letusan gunung, ia malah asyik mengatur diafragma, mencari angle yang tepat untuk mengambil muntahan lava serta bumbungan awan panas, semua dilakukan tepat disekitar kawah.
Carsten Peter, fotografer berusia 53 tahun ini telah melanglang buana khusus memotret tempat - tempat ekstrim, salah satunya gunung berapi. Tak jarang ia menghabiskan waktu beberapa bulan di satu tempat demi menghasilkan kesempurnaan gambar.
Dikutip dari mirror.co.uk , ia menjelaskan sebabnya ia tertarik pada aksi ekstrim ini.
Saya mulai memotret gunung berapi, karena rasa penasaran pada kekuatan alam yang luar biasa, menyadari diri saya begitu kecil dibandingkan kebesaran alam. Saat memotret lava, hawa panas sangat terasa seperti saya sedang berada di atas tungku. Meskipun telah mengenakan baju pelindung, saya hanya mempunyai waktu beberapa detik untuk mengambil gambar diatas kawah sebelum kembali menjauh. Resiko selalu ada dan tak terduga, dimana tiba - tiba anda tertimpa kerikil atau hampir tertimpa batu berukuran raksasa. Permukaan disekitar kawah pun tidak stabil dan rawan longsor, belum lagi gas beracun. Agar tidak menghirup gas beracun, saya harus akurat memperhatikan arah angin.
Carsten kini juga berprofesi sebagai kontributor tetap majalah National Geographic dan telah mendapatkan berbagai penghargaan karena hasil fotonya yang fenomenal.
Berikut ini beberapa dari hasil karyanya.
source of Lava
ARTIKEL TERKAIT:
Pengetahuan
- Manfaat Bagi Yang Suka Naik Gunung
- Stop Sampah Dan Vandalisme Di Gunung
- Mengenal Bunga Edelweiss Lebih Jauh
- Cara Mencuci Dan Merawat Jaket Gunung
- 5 Gunung Dengan Jalur Tersulit Di Indonesia
- 7 Puncak Gunung Tertinggi Di Jawa Tengah
- 8 Fakta Gunung - Gunung Di Sumatera Barat
- 7 Gunung Tertinggi Di Jawa Barat
- 5 Mitos Seru Di Gunung Lawu
- Fakta Menarik Tentang Gunung Rinjani
- Fakta Tentang Gunung Bawakaraeng
- Inilah Fakta Tentang Gunung Semeru
- Tips Membuat Bivak
- 5 Gunung Yang Berselimut Mistis
- Tips Tidur Nyenyak Dalam Tenda
- Pastikan 5 Hal Ini Sebelum Mendaki Rinjani
- Tips Memakai Tabir Surya Bagi Pendaki Gunung
- Tips Mendaki Gunung Dalam Hening
- Inilah Tehnik Aklimatisasi Yang Baik
- Tips Sebelum Mendaki Gunung
- Mengenal Gejala Acute Mountain Sickness
- 5 Gunung Tertinggi Di Dunia
- Himalaya Untuk 5 Negara
- Hindari Sambaran Petir Saat Mendaki Gunung
- Fontus, Botol Ajaib Untuk Pendaki