Nikotin adalah zat adiktif yang ditemukan pada tembakau. Zat ini bisa meningkatkan tekanan darah dan risiko kerusakan paru - paru. Selain itu, efek nikotin akan berlangsung selama bertahun - tahun, meskipun seseorang sudah berhenti merokok. Berikut adalah makanan sehat yang baik untuk mengeluarkan sisa nikotin dalam tubuh, seperti dilansir Boldsky.
1. Brokoli
Sayuran berdaun hijau ini merupakan sumber makanan yang kaya akan vitamin C dan B5. Kebiasaan merokok mengurangi kandungan vitamin C dalam tubuh. Dengan makan brokoli, Anda bisa mengurangi kadar nikotin dari tubuh.
2. Jeruk
Jeruk merupakan sumber makanan yang kaya vitamin C. Anda dapat meningkatkan metabolisme tubuh dan mengurangi stres dengan minum jus jeruk secara teratur.
3. Wortel
Nikotin "bersembunyi" di tubuh selama 3 hari, ketika Anda merokok sekali. Kebiasaan buruk itupun lambat laun merusak tampilan kulit Anda. Dengan demikian, konsumsi jus wortel - yang kaya akan vitamin A, C, K, dan B - yang membantu menghilangkan nikotin dari sistem tubuh.
4. Bayam
Bayam adalah sayuran berdaun hijau yang kaya akan asam folat. Jumlah nikotin dalam tubuh bisa mempengaruhi kesehatan janin. Setelah berhenti merokok, segera konsumsi bayam untuk menghilangkan nikotin dari tubuh.
5. Kiwi
Kiwi dapat membantu menghilangkan nikotin dari tubuh. Buah ini merupakan sumber makanan yang kaya akan vitamin C, A, E.
6. Berries
Semua jenis berries sangat baik untuk dikonsumsi karena mengandung banyak antioksidan. Berries juga membantu menghilangkan jumlah nikotin dari tubuh.
7. Air
Merokok menyebabkan dehidrasi. Menurut para ahli, Anda dapat berhenti merokok dan mengurangi nikotin dengan memperbanyak konsumsi air.
Merokok merupakan kebiasaan tidak sehat yang memperparah kondisi tubuh. Jika tidak sekarang, lantas kapan Anda akan berhenti melakukannya. src
ARTIKEL TERKAIT:
Kesehatan
- Cara Mengatasi Kram Otot Saat Mendaki
- Jangan Naik Gunung Jika Mempunyai Penyakit Ini
- Mengenal Gejala Acute Mountain Sickness
- Kenali Gejala Hipotermia
- Tips Agar Tetap Sehat Saat Mendaki Gunung
- Manfaat Luar Biasa Mendaki Gunung
- Jangan Terlalu Lama Istirahat Saat Mendaki Gunung
- Cara Mencegah Sakit Di Telinga Saat Mendaki Gunung
- Meningkatkan Kreativitas Dengan Mendaki Gunung
- Perlunya Memiliki Asuransi Kesehatan
- Ingin Badan Langsing? Mendakilah Gunung!
- Menjadi Bagian Dari Rantai Keselamatan
- Sehat Jiwa Raga Dengan Yoga
- Berhenti Merokok Dengan Cara 5 D
- Cara Melepaskan Gigitan Pacet
- Tips Menyiapkan Bekal Makanan Untuk Pendakian Gunung
- Asma Dan Pendakian Gunung
- Jangan Sakit Saat Di Alam Bebas
- Cara Benar Membersihkan Sisa Abu Vulkanik
- Sedia Obat Sebelum Mendaki
- Tips Agar Tak Lelah Saat Mendaki
- Penyakit Akibat Ketinggian Kini Bisa Diprediksi
- 10 Tahun Lebih Muda Dengan Air Putih
- Usia Tua Juga Masih Bisa Mendaki Gunung
- Buah Kurma Untuk Bekal Pendakian