Semua ini memang sampai saat ini masih dalam pengembangan dan perencanaan, tetapi secepatnya akan kami wujudkan. Bentuk kepedulian kami Belantara Indonesia adalah mendirikan perpustakaan gratis dan belajar membaca Al Quran gratis juga bagi anak - anak di lingkungan sekitar BaseCamp. Yang kami dirikan di BaseCamp juga. Cita - cita mulia? Ya, kami harapkan membawa hasil mulia bagi kami dan orang lain tentunya di mata Allah Ta'alla.
Sekarang ini kami sedang berusaha mengumpulkan buku - buku bekas yang masih layak di baca dan buku yang di khususkan bagi anak - anak, bukan konsumsi orang dewasa. Banyak hal yang kami lakukan agar buku bisa terkumpul, semisal pengumpulan dan pencarian dari anggota Belantara Indonesia sendiri dan mencari orang yang mau dan mampu menyumbangkan buku - buku tadi. Untuk bakti sosial tentunya. Memang butuh kerelaan dan kesadaran bahwa bumi dan anak - anak butuh kita! Doakakan agar cita - cita kami tercapai ya sahabat Belantara Indonesia dan sahabat alam semua.
Sampai saat ini pembangunan BaseCamp Belantara Indonesia sudah selesai sampai tahap pengecatan dan pembersihan kembali, dan tinggal pemasangan rak untuk meletakkan buku - buku perpustakaan gratis kami. Dan masih mengumpulkan aneka dana untuk penyelesaian pada tahap benar - benar selesai. Hingga pantas dan baik untuk membaca dan belajar membaca Al Quran bagi anak - anak nantinya. Sekali lagi doa kan kami ya para sahabat semua niat baik kami untuk peduli bumi dan peduli sosial....Terima kasih.
ARTIKEL TERKAIT:
Inspirasi
- Ternyata Air Lebih Mahal Dari Emas
- Rindu Gunung Yang Dulu...
- Pendaki Era 90 an, Penuh Perjuangan
- Jangan Salah Pilih Teman Pendakian Gunungmu!
- Norman Edwin Quotes
- Tips Seru Petualangan Dengan Anak
- Inilah Sensasi Saat Mendaki Gunung
- Ingin Sahabat Sejati? Carilah Di Hutan Belantara
- Berilah 'Kelas Alam' Bagi Si Kecil
- 10 Lagu Wajib Nasional Indonesia Yang Menggetarkan Hati
- Romantisnya Mendaki Gunung Dengan Pasangan
- Mengharukan: Demi Anak, Seorang Ayah Jual Pena
- 70 Kali Dalam Sehari Maut Dekat Dengan Manusia
- Menikmati Pemandangan Alam Adalah Hak Kita, Tapi....
- Mendaki Gunung Tidak Akan Merubah Apapun!
- Inilah Masjid Portable Yang Pertama Di Indonesia
- Tips Berwudhu Di Alam Bebas
- Tips Packing Yang Tepat Untuk Mendaki Gunung
- Modal Utama Pendakian Gunung: Niat Belajar Dari Alam
- Menjadi Pendaki Yang Cerdas
- Gunung, Racun Yang Menyembuhkan!
- Sang Pemberani Yang Masuk Dalam Kawah Merapi
- Jatuh Cinta Paling Indah Itu Di Puncak Gunung
- Izinkanlah Aku Mendaki Gunung, Sekali Ini
- Dari Gunung Untuk Para Pendakinya