Unsur keamanan jadi yang utama. Misalnya jaket pendakian. Bisa kita gunakan jaket kakek di rumah, tetapi jaket kakek didesain untuk hanya menghangatkan badan bukan dalam suasana alam liar. Tak tepat jika di gunakan dalam pendakian gunung. Sebaiknya gunakan alat yang sepadan walau harga mahal. Keselamatan dan fungsilah yang utama. Harga bisa di beli dengan pelan - pelan sesuai mana yang penting lebih dahulu. Bukan sekedar gaya, tetapi kualitaslah yang penting.
![]() |
Jaket Gunung |
![]() |
Bag Packer |
Banyak di pasaran di jual alat - alat pendakian yang bagus. Jadi bisa di pilih. Gunakan alat yang mendukung kegiatan, bukan yang sekedar punya dan bergaya dengan model yang up to date. Demikian juga dengan tenda serta sepatu gunung, pilihlah yang kuat hingga melindungi badan kita dari ganasnya alam yang sulit di tebak.
Banyak ku lihat saat pendakian gunung, banyak yang menggunakan asal sepatu, bahkan sepatu sekolah masih di pakai. Tak aman buat diri. Tenda juga bukan tenda untuk Pramuka yang di buat dari kain, tetapi berbahan nylon kuat untuk melindungi dari angin, hujan dan binatang.
![]() |
Sepatu Gunung |
![]() |
Tenda Dome |
Cobalah mulai gunakan yang baik untuk bergiat di alam bebas. Dana yang menjadi kendala bisa menggunakan metode satu persatu atau membeli dengan kredit lebih dahulu. Mana yang penting di utamakan, sehingga kita tak terlihat asal dalam pendakian gunung atau menempuh rimba. Kurangi resiko kecelakaan akibat ulah kita sendiri yang tak mengindahkan alam, dan cenderung meremehkan.
Gunakan alat yang benar sesuai dengan type gunung yang akan kita daki. Terlalu panjang memang menerangkan satu persatu alat baik untuk kegiatan alam bebas, tetapi pada intinya, selamatkan diri dari bahaya sedini mungkin dengan alat yang baik, jangan remehkan petualangan di alam bebas. Jangan samakan dengan jalan - jalan di kebun binatang.
ARTIKEL TERKAIT:
Inspirasi
- Ternyata Air Lebih Mahal Dari Emas
- Rindu Gunung Yang Dulu...
- Pendaki Era 90 an, Penuh Perjuangan
- Jangan Salah Pilih Teman Pendakian Gunungmu!
- Norman Edwin Quotes
- Tips Seru Petualangan Dengan Anak
- Inilah Sensasi Saat Mendaki Gunung
- Ingin Sahabat Sejati? Carilah Di Hutan Belantara
- Berilah 'Kelas Alam' Bagi Si Kecil
- 10 Lagu Wajib Nasional Indonesia Yang Menggetarkan Hati
- Romantisnya Mendaki Gunung Dengan Pasangan
- Mengharukan: Demi Anak, Seorang Ayah Jual Pena
- 70 Kali Dalam Sehari Maut Dekat Dengan Manusia
- Menikmati Pemandangan Alam Adalah Hak Kita, Tapi....
- Mendaki Gunung Tidak Akan Merubah Apapun!
- Inilah Masjid Portable Yang Pertama Di Indonesia
- Tips Berwudhu Di Alam Bebas
- Tips Packing Yang Tepat Untuk Mendaki Gunung
- Modal Utama Pendakian Gunung: Niat Belajar Dari Alam
- Menjadi Pendaki Yang Cerdas
- Gunung, Racun Yang Menyembuhkan!
- Sang Pemberani Yang Masuk Dalam Kawah Merapi
- Jatuh Cinta Paling Indah Itu Di Puncak Gunung
- Izinkanlah Aku Mendaki Gunung, Sekali Ini
- Dari Gunung Untuk Para Pendakinya