![]() |
Majalahdiffa |
Kegemarannya
berpetualang tak surut ketika dia menjadi disabilitas. Bahkan dia
berhasil membuktikan disabilitas tak menghambatnya untuk mendaki tiga
puncak gunung tertinggi didunia pada tahun 2012.
Sabar
harus tetap sabar, bahkan dia mengelilingi Monas baik bersepeda maupun
berjalan kaki untuk menghilangkan gundah hatinya. Terbesit kekecewaan
diraut mukanya namun dia tetap bersemangat mengajak semua pendukungnya
serta media yang hadir untuk menyanyikan Bagimu Negeri.
Sabar Gorky bahkan mengeluarkan Deklarasi Monas :
Disabilitas Indonesia Anti Diskriminasi
Kami,
disabilitas Indonesia, menyatakan anti diskriminasi. Hal - hal mengenai
pemenuhan hak dan aksesbilitas bagi penyandang disabilitas
diselenggarakan dengan secara seksama dan dalam tempo yang
sesingkat - singkatnya.
Monas 8 Desember 2013
Atas nama disabilitas Indonesia
Sabar Gorky
Sabar Gorky bahkan mengeluarkan Deklarasi Monas :
Disabilitas Indonesia Anti Diskriminasi
Setelah menyatakan deklarasinya, Sabar terus menyemangati teman - teman disabilitas yang berkumpul di pintu selatan Monas seakan mau menghabiskan energi yang sudah dipersiapkan untuk mendaki Monas. Bersabarlah Sabar, teruslah jadi panutan semangat, ketangguhan bagi disabilitas Indonesia.
ARTIKEL TERKAIT:
Pengetahuan
- Manfaat Bagi Yang Suka Naik Gunung
- Stop Sampah Dan Vandalisme Di Gunung
- Mengenal Bunga Edelweiss Lebih Jauh
- Cara Mencuci Dan Merawat Jaket Gunung
- 5 Gunung Dengan Jalur Tersulit Di Indonesia
- 7 Puncak Gunung Tertinggi Di Jawa Tengah
- 8 Fakta Gunung - Gunung Di Sumatera Barat
- 7 Gunung Tertinggi Di Jawa Barat
- 5 Mitos Seru Di Gunung Lawu
- Fakta Menarik Tentang Gunung Rinjani
- Fakta Tentang Gunung Bawakaraeng
- Inilah Fakta Tentang Gunung Semeru
- Tips Membuat Bivak
- 5 Gunung Yang Berselimut Mistis
- Tips Tidur Nyenyak Dalam Tenda
- Pastikan 5 Hal Ini Sebelum Mendaki Rinjani
- Tips Memakai Tabir Surya Bagi Pendaki Gunung
- Tips Mendaki Gunung Dalam Hening
- Inilah Tehnik Aklimatisasi Yang Baik
- Tips Sebelum Mendaki Gunung
- Mengenal Gejala Acute Mountain Sickness
- 5 Gunung Tertinggi Di Dunia
- Himalaya Untuk 5 Negara
- Hindari Sambaran Petir Saat Mendaki Gunung
- Fontus, Botol Ajaib Untuk Pendaki
Legenda
- 5 Tokoh Yang Menginspirasi Pendaki Gunung Indonesia
- Norman Edwin Quotes
- Fakta Tentang Soe Hok Gie
- Legenda Puncak Syarif Gunung Merbabu
- Asmujiono Diselamatkan Adzan Saat Di Puncak Gunung Everest
- Siapakah Perancang Lambang Garuda Pancasila?
- Makam Ki Ageng Makukuhan Di Puncak Gunung Sumbing
- Dahsyatnya Letusan Tambora Yang Melegenda
- Runtuhnya Penyumbang Emas Tugu Monas
- Medina Kamil Menikah, Fans Cowok Silahkan Nangis Bareng!
- Siapa Pencetus Kalimat "Ini Ibu Budi"?
- Menjadi Anak Muda Bermutu Ala Soe Hok Gie
- Inilah Perempuan Termuda Pertama Pemuncak Everest
- Mengenal Clara Sumarwati Lebih Dekat
- Clara Sumarwati Belajar Manajemen Pada Alam
- Tips Sukses Clara Sumarwati Mendaki Everest
- Pengorbanan Asmujiono
- Foto - Foto R.M.S Titanic Yang Tidak Banyak Diketahui
- Tiga Sosok Pentolan Preman Yogyakarta
- Gun Jack, Preman Legendaris Dari Yogyakarta
- Alyssa Azar Siap Menjadi Pendaki Wanita Termuda Everest
- Keris Mpu Gandring Yang Terkubur Di Kawah Gunung Kelud
- Gie, Dokter Cinta Yang Gagal Dalam Asmara
- Para Pendaki Hebat Gunung Everest
- Soe Hok Gie Dan Bung Karno